Pembangunan Taman Sawangan Baru Sudah Rampung 100 Persen


pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) sudah merampungkan pembangunan Taman Sawangan Baru yang terletak di Jalan Jati, Kelurahan Sawangan Baru, Kecamatan Sawangan. Tampak sejumlah anak sedang menikmati fasilitas bermain di Taman Sawangan, Senin (14/02/22). (JD01/ED02/EUD02)