Pojokdepok.com – Pemerintah Kota Depok mulai mengeksekusi langkah konkret untuk mengurai kepadatan lalu lintas di Jalan Raya Sawangan. Salah satu proyek prioritas yang digarap adalah pelebaran jalan dengan total alokasi anggaran mencapai Rp100 miliar. Wali Kota Depok Supian Suri mengatakan, proses pembebasan
Pojokdepok.com – Wakil Wali Kota Depok, Chandra Rahmansyah, secara resmi membuka Depok 1st Outdoor Festival 2026 yang digelar di Depok Open Space (DOS), Jumat (9/1). Festival ini masih akan berlangsung selama tiga hari, mulai 9 hingga 11 Januari 2026. Chandra Rahmansyah menyampaikan
Pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok dan Universitas Indonesia (UI) terus memperkuat sinergi dan kolaborasi di berbagai bidang. Komitmen tersebut ditandai dengan pertemuan Rektor UI, Heri Hermansyah, dengan Wali Kota Depok Supian Suri dan Wakil Wali Kota Depok Chandra Rahmansyah di Balai
Pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok melalui Dinas Sosial (Dinsos) mencatat sebanyak 138.547 keluarga masuk dalam kelompok desil 1 hingga desil 5 berdasarkan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSen) per 5 Januari 2026. Sementara untuk data individu yang masuk desil 1 hingga
Pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok terus menancap gas dalam mewujudkan kota yang ramah anak dan berkualitas keluarga. Sepanjang tahun 2025, Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Depok mencatatkan berbagai capaian dan prestasi yang berdampak langsung
Pojokdepok.com – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Depok memastikan hingga saat ini belum ditemukan kasus terkonfirmasi varian Influenza A (H3N2) subclade K atau yang dikenal sebagai super flu di wilayah Kota Depok. Meski demikian, Dinkes Kota Depok tetap meningkatkan kewaspadaan dengan memperkuat berbagai langkah
Pojokdepok.com – Mengawali tahun 2026, Wali Kota Depok Supian Suri meresmikan dua gedung kantor kelurahan dan satu sarana pendidikan di wilayah tengah dan barat Kota Depok, Kamis (8/1). Fasilitas tersebut meliputi Kantor Kelurahan Bojongsari Baru, Kantor Kelurahan Cipayung Jaya, serta SD Negeri
Pojokdepok.com – Wali Kota Depok, Supian Suri, meresmikan gedung baru SMP Negeri (SMPN) 3 Depok yang berlokasi di Jalan Barito Raya, Kelurahan Baktijaya, Kecamatan Sukmajaya, Kamis (8/1). Peresmian ini menjadi wujud terjawabnya harapan siswa dan pihak sekolah untuk memiliki gedung yang layak
Pojokdepok.com – Kota Depok Supian Suri meresmikan Kantor Kelurahan Tugu Kecamatan Cimanggis, Kamis (08/01/26) pagi. Peresmian tersebut dilaksanakan bersamaan dengan peresmian Gedung SMP Negeri 3 Depok yang ada di Jalan Barito Raya No.3, Kelurahan Baktijaya, Kecamatan Sukmajaya Wali Kota Depok Supian Suri
Pojokdepok.com – Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok menggelar kegiatan donor darah di Aula Teratai, Balai Kota Depok, Senin (5/1). Hasil donor darah tersebut disalurkan untuk membantu korban bencana alam di Sumatra. Ketua PMI Kota Depok, Dudi Mi’raz mengatakan, pihaknya menargetkan terkumpul
