pojokdepok.com- Wali Kota Depok, Mohammad Idris melepas Calon Anggota Paskibraka Tingkat Provinsi Jawa Barat (Barat) dari Kota Depok. Yaitu Adelya Ameera Anggodo dari SMA IAS Al Jannah dan dari SMA Putra Bangsa Aziz Dasril. Selain Calon Paskibraka Tingkat Provinsi Jabar, Wali Kota
pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali memperbarui data perkembangan kasus Covid-19 di Kota Depok. Berdasarkan data yang dirilis per 30 Januari 2022, terjadi kenaikan yang signifikan pada kasus konfirmasi harian. Pada hari ini terdapat 610 penambahan kasus konfirmasi akibat Covid-19. Dengan
Kepala Bappeda Kota Depok, Dadang Wihana. (Foto: JD 05/Diskominfo). pojokdepok.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Depok, hari ini mulai menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan secara offline dan online. Kebijakan ini diambil, mengingat perkembangan kasus Covid-19 harian yang kian meningkat. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan dan Penelitian
Kecamatan Sukmajaya mengadakan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Kecamatan secara virtual dan tatap muka di Jakarta Global University, Grand Depok City, Jumat (04/02/2022). Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Supian Suri dan dihadiri oleh Anggota DPRD Kota Depok, perwakilan
Kecamatan Tapos mengadakan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Tingkat Kecamatan secara virtual dan tatap muka di Kinasih Resort, Senin (07/02/2022). Kegiatan tersebut dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Supian Suri dan dihadiri oleh Anggota DPRD Kota Depok, perwakilan Perangkat Daerah, dan Tokoh
PMI Kota Depok saat mengantarkan seorang pasien Covid-19 ke Pusat Studi Jepang (PSJ) Universitas Indonesia (UI) untuk menjalani isolasi, kemarin (08/02/22). (Foto: istimewa). pojokdepok.com – Petugas Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Depok mengevakuasi satu pasien terkonfirmasi positif Covid-19 ke tempat isolasi terpusat di
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok Elly Farida saat memberikan materi dalam kanjian keluarga ASN. (Foto: JD02/Diskominfo) pojokdepok.com – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Depok Elly Farida mengungkap keluarga bertakwa menjadi fondasi menuju hidup yang bahagia. Hal
pojokdepok.com – Wali Kota Depok Mohammad Idris bersama Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil melakukan Ground Breaking Ceremony Pembangunan Simpang Tidak Sebidang atau Underpass di Jalan Dewi Sartika Depok, Senin (14/02/22). Pada kesempatan tersebut, Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono juga ikut mendampingi
Suasana kebersamaan Kepala Diskominfo Kota Depok Manto dengan para awak media di Situ Jatijajar, Tapos, Selasa (15/02/22). (Foto: istimewa). pojokdepok.com- Masih dalam rangkaian peringatan Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2022, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Depok Manto, mewakili Pemerintah Kota
Informasi mengenai pelatihan aplikasi New SIGA yang dilaksanakan oleh DPA3AP2KB Kota Depok. (Foto: istimewa) pojokdepok.com – Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kota Depok menggelar pelatihan penerapan aplikasi Sistem Informasi Keluarga (New SIGA) bagi penyuluh Keluarga
pojokdepok.com – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Anugerah Sehat Afiat (ASA) Kota Depok membuka rekrutmen tenaga administrasi, akuntan, driver, office boy, dan security. Pendafataran mulai dibuka pada 20-21 Februari 2022. “Kami memberikan kesempatan kepada masyarakat untuk bergabung menjadi bagian dari tim RSUD
