pojokdepok.com -, Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI Ace Hasan Syadzily mengungkapkan perbedaan pandangan antara Komisi VIII DPR RI dengan Pemerintah soal kelembagaan Badan Nasional Penanggulangan Bencana dalam revisi Undang-Undang Penanggulangan Bencana. Hal itu ia sampaikan saat Rapat Kerja antara Komisi VIII
pojokdepok.com -, Anggota Komisi IX DPR RI Netty Prasetiyani Aher menilai, tingginya kadar parasetamol di Teluk Jakarta menunjukkan buruknya pengelolaan limbah farmasi. “Tingginya kadar parasetamol tentu berbahaya bagi kehidupan biota laut dan juga manusia yang mengonsumsi makanan dari laut. Kondisi ini menunjukkan
pojokdepok.com – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo menjelaskan perjalanan empat kali amendemen konstitusi turut membuat MPR RI seperti tidak berdaya. Salah satunya karena dihapuskannya kewenangan MPR RI dalam merumuskan dan menetapkan haluan negara. Tidak heran jika kini publik banyak mendorong adanya revitalisasi
pojokdepok.com – Kemendikbudristek merilis data sebanyak 40,4 persen sekolah masih belum siap melaksanakan pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas. Hal ini ditanggapi oleh Ketua MPR RI Bambang Soesatyo. Ia meminta pemerintah pusat dan pemerintah daerah untuk tidak memaksakan sekolah yang belum siap untuk
pojokdepok.com – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengatakan, berdasarkan laporan kasus Covid-19, pembelajaran tatap muka (PTM) seharusnya belum digelar seiring dengan rendahnya vaksinasi Covid-19 terhadap pelajar usia 12-17 dan para guru. Oleh karenanya, pemerintah perlu menjadikan laporan tersebut sebagai bahan untuk mengevaluasi
pojokdepok.com -, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo atau Bamsoet menilai, dinamika kehidupan kebangsaan akhir-akhir ini telah menghadirkan diskursus publik mengenai urgensi dihadirkannya Pokok-Pokok Haluan Negara (PPHN) sebagai pedoman penyelenggaraan pembangunan. Menurut Bamsoet, pada prinsipnya PPHN perlu dirumuskan untuk menjamin kesinambungan pembangunan nasional,
pojokdepok.com -, Ketua DPR RI Puan Maharani mendorong agar peraturan turunan Undang Undang Nomor 2 Tahun 2021 tentang Otonomi Khusus Papua (UU Otsus Papua) segera disahkan. Puan mengingatkan para kepada daerah di Papua agar bersinergi secara optimal sebagai pelaksana Otsus Papua. “Hal
pojokdepok.com – Wakil Ketua MPR RI dari Fraksi Partai Demokrat Syarief Hasan mendesak Pemerintah Indonesia untuk melakukan komunikasi yang intensif dengan Pemerintah Arab Saudi. Pasalnya, hingga kini, Pemerintah Arab Saudi belum mengizinkan jemaah asal Indonesia untuk melakukan ibadah umrah. Syarief Hasan menilai, Pemerintah
pojokdepok.com – Wakil Ketua MPR RI Hidayat Nur Wahid mengingatkan pengurus dan anggota partai politik merupakan kelompok masyarakat yang juga patut mendapatkan sosialisasi Empat Pilar MPR. Sebab, salah satu dari Empat Pilar MPR, yaitu UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945, mengandung aturan menyangkut
pojokdepok.com – Ketua DPR RI Puan Maharani berpesan agar Pos Lintas Batas Negara (PLBN) di Sota, Merauke selalu dijaga. Gerbang perbatasan yang menghubungkan Indonesia dengan Papua Nugini itu juga diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat Papua. Hal tersebut disampaikan Puan saat mendampingi Presiden Joko
