Jakarta, pojokdepok.com – Kasus penularan Covid-19 Omicron di Tanah Air kembali dalam tren penurunan. Tercatat, pada hari ini menurut data Kementerian Kesehatan, kasus Covid-19 bertambah 48.484 kasus. Kendati begitu, gejala varian Omicron tidak boleh diabaikan. Pasalnya, Omicron sudah masuk kategori ‘Variant of