Kasus Covid-19 Nanjak Lagi, Begini Jurus-jurus Bos Mall di RI

Jakarta, pojokdepok.com – Kasus Covid-19 kembali mengalami lonjakan seiring penularan lokal virus corona varian Omicron. Hari ini, kasus baru tercatat bertambah 16.021. Presiden Direktur PT Pakuwon Jati Tbk. yang juga Ketua Umum Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) Alexander Stefanus Ridwan mengatakan,