Miskin Atau Kaya Terlihat Jelas dari Wajah? Ini Kata Riset

Jakarta, pojokdepok.com – Saat ini status ekonomi seseorang bisa terlihat jelas dari wajahnya. Bukan lagi hanya dari kendaraan ataupun pakaian hingga aksesoris yang digunakan. Hal ini dibuktikan lewat sebuah studi yang telah diterbitkan dalam Journal of Personality and Social Psychology. Dalam penelitiannya,