pojokdepok.com – Layanan BISKITA Trans Depok kini resmi menjadi salah satu angkutan umum yang ada di Kota Depok. Agar lebih nyaman dalam menggunakan layanan tersebut, kini penumpang bisa melacak posisi atau keberadaan bus dengan rute Terminal Depok hingga halte LRT Harjamukti ini.
